Tuesday, December 6, 2016

Kapolres Baru untuk Jeneponto!

RAKYATKU.COM, JENEPONTO - Pejabat Kapolres yang baru di Jeneponto kini tiba. Ia dijemput puluhan motor trail di Batas Kota Bontosunggu, Kelurahan Balang Toa Kecamatan Binamu Jeneponto. Selasa (6/12/2016).
Sekadar diketahui, ia adalah AKBP Hery Susanto. Kedatangannya disambut dengan tarian adat dan angngaru dengan sejumlah anggota personrl jajaran anggota kepolisian Polres Jeneponto.
Adapun saat penjemputan tersebut, ia diiringi dengan konvoi motor trail dan pasukan berkuda, dengan pengawalan tertib dari lalu lintas.

No comments:

Post a Comment